Header Ads

Harga jual rumput jepang di surabaya April Tahun 2024

Rumput jepang adalah rumput yang tumbuhnya merayap, daun berbentuk lancip dan pendek. Pertumbuhannya baik ditanam ditempat terbuka dengan intensitas cahaya matahari 70-100% . Rumput jepang Ini banyak ditemukan si pesisir Asia tenggara dan indonesia. Rumput jepang masuk dalam jenis kasta zoysia tahan panas bisa ditanam di media pasir bisa bertahan di musim kemarau. Dengan perawatan yang benar dan berkala rumput ini bisa hidup lebih dari 30 tahun. Perawatan hanya melakukan penyiraman rutin pagi dan sore serta pemberian pupuk tiap 2 bulan. Tidak lupa pemangkasan daun tua diperlukan tiap 2 bulan sekali agar daun yang tua tergantikan daun baru. Pergantian daun baru yang kecil kecil inilah menjadikan rumput jepang terlihat indah. Karakternya yang kuat dan tahan segala cuaca menjadikan rumput ini kelas yang tertinggi di kalangan jenis rumput lainnya. Di tempat penangkaran budidaya kami rumput jepang benar benar melalui proses pemeliharaan yang tepat mulai dari awal pembibitan sampai masa panen. Proses ini bisa membutuhkan waktu 60 hari hingga masa panen. Jika teman teman punya rencana mau menanam rumput jenis zoysia japonica / rumput jepang bisa menghubungi saya untuk Info harganya.
HARIYONO
085334427496 (telpon)
085851472116 ( whatsap + telpon )
Info profil saya dan hasil kerja saya juga bisa di lihat di

Dibawah ini foto pekerjaan terbaru suplay rumput jepang saya di jalan arif rahman hakim, perum. REGENCY 21 (Blok F23), kec. Sukolilo, kel. Keputih, Surabaya. Foto waktu panen rumput dilahan bududaya juga saya abadikan.
Foto panen






Foto lokasi pengiriman disurabaya . Ditanam sendiri oleh pihak pemesan.


Tidak ada komentar